Pengertian PPKK
Evaluasi yang
sistimatis terhadap pekerjaan yang telah dilakukan oleh karyawan dan ditujukan
untuk pengembangan (Andrew F.Sikulla)
Atau
Penilaian
prestasi kerja merupakan prosedur yang formal dilakukan dalam organisasi untuk
mengevaluasi pegawai dan sumbangan serta kepentingan bagai pegawai. (Dale
Yoder)
Arti penting penilaian PKK